Tidak Ada Waktu Untuk Galau

Ya, tidak ada waktu untuk galau, itulah yang harus kita camkan dalam hati kita sebagai seorang muslim. Tentu akan lebih baik jika “waktu galau” kita kita alihkan menjadi hal-hal yang lebih positif dan bermanfaat untuk akhirat kita seperti misalnya menuntuk ilmu islam, mengaji dan mengkaji Al-qur’an, mempelajari hadist yang shohih dan masih banyak lagi. Jadi katakanlah untuk tidak ada waktu galau.

Tidak Ada Waktu Untuk GalauIlustrasi Gambar dari Flickr

Baca Juga : Kepanjangan Galau

Tidak ada waktu untuk galau, adukanlah setiap problematika atau permasalahan yang kita hadapi kepada Allah ‘Azza wa Jalla. Dibawah ini adalah nasihat indah (sekitar 1 menit 44 detik) dengan judul Jangan Galau dari Ustadz Dr. Syafiq Riza Basalamah MA.

Bacaan Lainnya : Galau Karena Sosial Media

2 thoughts on “Tidak Ada Waktu Untuk Galau

  1. Mugniar March 28, 2017 / 6:58 pm

    Iya sih ya, seorang muslim seharusny gak boleh galau kalau keyakinannya kuat

    Like

    • Alkirasasi September 19, 2017 / 5:02 pm

      Yups, say no to galau, keep move on…

      Like

Leave a comment